23 Sep 2008

TAU EDI?

Hmm,, EDI,, menurut lo semua,, apa itu EDI....?

Yahh,, buat yang rada2 gaptek (hehe...),, EDI,, bukan nama tukang roti yang suka lewat depan rumah lo (tp mngkin aja si ada yang namanya EDI beneran^^),,but the EDI that I wanna share to all of u guys,, adalah yang EDI (Electric Data Interchange).

Itu merupakan istilah yang biasa dipakai untuk menjelaskan komunikasi antar komputer yang berhubungan dengan transaksi bisnis dengan menggunakan format yang standar. EDI dewasa ini biasa dipakai di perusahaan2 yang sudah menggunaan teknologi informasi untuk meyokong proses berjalannya perusahaan tersebut.

Apa si keuntungan memakain EDI....?

Adanya inventory management yang lebih efisien

Meminimalisir intervensi manual

Menambah akurasi data

Mengoptimalisasi sistem dan proses bisnis

Less paper usage

Mengurangi lead time

Yuuuppzzzz,, dengan bagitu banyak keuntungan apakah perusahaan Anda masih menutup diri dari penggunaan EDI.....?

Tidak ada komentar: